obat sariawan anak
Mei 7, 2024 Artikel

7 Rekomendasi Obat Sariawan Anak, Aman dan Efektif!

Salah satu penyebab sariawan adalah adanya luka atau iritasi pada bagian rongga mulut berbentuk bintik warna putih. Penyakit ini menyebabkan si kecil merasakan perih dan sensasi panas yang mengganggu. Oleh sebab itu, Anda harus menemukan obat sariawan anak yang cocok untuk mengatasinya. Jika terjadi pada anak-anak, sariawan dapat memengaruhi aktivitas sehari-hari mereka, sehingga harus segera…

Read More
kalori telur rebus
Mei 7, 2024 Artikel

Jumlah Kalori Telur Rebus Beserta Manfaatnya untuk Tubuh

Telur merupakan makanan sehat yang memberikan nutrisi penting untuk tubuh. Sebagai makanan sumber protein, pengolahan telur juga terbilang mudah, salah satunya adalah direbus. Lantas, tahukah Anda berapa kalori telur rebus? Jumlah kalori dalam telur rebus tergolong lebih rendah jika dibandingkan dengan telur goreng. Tidak heran, jika konsumsi telur dengan pengolahan ini banyak disarankan untuk program…

Read More
fungsi antiseptik
Mei 7, 2024 Artikel

Pahami Fungsi Antiseptik dan Cara Memakainya dengan Aman

Antiseptik adalah salah satu jenis cairan antimikroba yang sering jumpai di kehidupan sehari-hari. Meskipun fungsi antiseptik yang utama adalah membunuh kuman penyebab penyakit, namun Anda tidak dianjurkan menggunakannya terlalu sering karena dapat membuat tangan menjadi kering.  Pada pembahasan kali ini, kami mengajak Anda untuk memahami fungsi antiseptik, manfaat, cara menggunakan antiseptik yang benar, serta perbedaan…

Read More
cara pencegahan penyakit diare
Mei 7, 2024 Artikel

6 Cara Pencegahan Penyakit Diare, Efektif dan Aman!

Tahukah Anda cara pencegahan penyakit diare? Salah satunya adalah dengan membunuh bakterinya, yakni  E. coli yang merupakan penyebab utama diare dan biasanya berkembang pada area yang kotor. Oleh karena itu, ketahui terlebih dahulu cara pencegahan penyakit diare agar tidak sampai terjangkit. Pada kasus diare kronis, kualitas hidup penderita dapat terpengaruhi. Namun, Anda dapat melakukan pencegahan…

Read More
penyakit sistem imun
Mei 7, 2024 Artikel

Mengenal Penyakit Sistem Imun dan Jenis-Jenisnya di Tubuh

Penyakit sistem imun merupakan kondisi di mana sistem imun menyerang sel-sel sehat dalam tubuh. Hal ini membuat sistem imun yang berperan penting dalam melawan infeksi oleh virus, bakteri, jamur, dan parasit mengalami gangguan.  Ketika sistem imun mengalami gangguan, tubuh menjadi lebih rentan terhadap penyakit, seperti penyakit autoimun, imunodefisiensi, dan alergi. Untuk mengetahui mengenai penyakit sistem…

Read More
obat diare dewasa
Mei 7, 2024 Artikel

7 Rekomendasi Obat Diare Dewasa yang Mudah Ditemukan

Salah satu masalah kesehatan yang sering terjadi pada orang dewasa adalah diare. Jika dilihat dari beberapa faktor, salah satu penyebabnya adalah pola makan yang tidak sehat. Meskipun terdengar sepele, namun banyak orang yang merasa kerepotan untuk menyembuhkannya. Tindakan yang umum dilakukan adalah membeli obat diare dewasa di apotek sesuai dengan anjuran dokter. Bagi sebagian orang,…

Read More

Tertarik untuk bekerjasama dengan kami?