Alergi buah biasanya lebih jarang ditemui daripada alergi produk olahan susu, seafood, atau kacang. Meskipun jarang, beberapa orang ternyata memiliki alergi pada jenis buah tertentu. Mengapa hal ini bisa terjadi? Pada dasarnya, reaksi alergi terhadap buah hampir sama seperti alergi pada susu, kacang, dan sumber protein lainnya. Alergi tersebut muncul akibat konsumsi buah yang mengandung…
Read More