air terjun di malang
Desember 23, 2025 Artikel

14 Air Terjun di Malang yang Asri dan Indah!

Kota Malang terkenal dengan kesejukannya karena sebagian besar wilayahnya dipenuhi pegunungan dan memiliki curah hujan yang tinggi. Dengan kondisi geografis ini, Kota Malang selalu berhasil menawarkan destinasi wisata alam yang memukau, salah satunya air terjun. Wisata air terjun di Malang, atau yang juga dikenal dengan sebutan coban, merupakan destinasi yang tepat untuk kamu yang mau…

Read More
tips persiapan camping
Desember 23, 2025 Artikel

8 Tips Persiapan Camping dengan Keluarga & Teman

Camping adalah salah satu cara seru untuk melepas penat dan menikmati alam bebas. Namun, agar pengalaman camping berjalan lancar dan menyenangkan, penting untuk melakukan persiapan yang matang, terutama dalam hal perlengkapan camping. Nah, bagi kamu yang ingin camping untuk pertama kalinya, simak beberapa tips persiapan camping berikut ini untuk memastikan segala sesuatunya berjalan dengan lancar,…

Read More
outfit tahun baru
Desember 23, 2025 Artikel

10 Outfit Tahun Baru Stylish Untuk Acara Bareng Teman!

Malam tahun baru adalah momen spesial yang dinanti-nanti oleh banyak orang. Selain merayakan keberhasilan di tahun yang lalu, momen pergantian tahun juga menjadi waktu yang tepat untuk tampil beda dan memukau. Salah satu cara untuk merayakannya adalah dengan memilih outfit yang sesuai dengan suasana hati dan tema perayaan. Jika kamu ingin tampil stylish dan up-to-date…

Read More
kegiatan selama liburan sekolah di rumah
Desember 23, 2025 Artikel

10 Kegiatan Liburan Sekolah dengan Keluarga di Rumah

Liburan sekolah bisa diisi dengan berbagai kegiatan menyenangkan yang bisa dilakukan di rumah. Menghabiskan waktu liburan dengan melakukan aktivitas-aktivitas ini secara santai bisa mencegah kamu untuk merasa bosan.  Berikut ini beberapa inspirasi kegiatan selama liburan sekolah di rumah yang bisa kamu lakukan untuk mengisi waktu dengan kegiatan yang positif. Macam-macam kegiatan ini selain menyenangkan juga…

Read More
menu bekal piknik keluarga
Desember 23, 2025 Artikel

9 Menu Bekal Piknik Keluarga yang Praktis!

Piknik bersama keluarga bisa menjadi momen self healing yang sederhana namun bermakna. Menghirup udara segar, menikmati alam, dan tentunya menyantap bekal piknik bersama dapat mempererat hubungan keluarga.  Supaya momen ini semakin berkesan, pastikan kamu membawa bekal yang praktis dan nikmat untuk seluruh anggota keluarga. Sehubungan dengan hal tersebut, artikel ini akan memberikan beberapa rekomendasi menu…

Read More
perlengkapan camping
Desember 23, 2025 Artikel

10 Perlengkapan Camping Agar Nyaman & Aman

Camping adalah salah satu aktivitas fisik yang bermanfaat untuk melepas penat dari rutinitas sehari-hari. Namun, pengalaman berkemah yang seru dan nyaman hanya bisa tercipta jika kamu membawa perlengkapan yang tepat. Setiap perlengkapan memiliki peran penting dalam menunjang kegiatan di alam terbuka.  Jadi, sebelum kamu memulai petualangan, pastikan semua kebutuhan camping sudah siap. Artikel ini akan…

Read More

Tertarik untuk bekerjasama dengan kami?