Resign artinya mengundurkan diri dari pekerjaan secara sukarela. Alasan mengundurkan diri bisa bermacam-macam, seperti ingin melanjutkan pendidikan, gaji kurang, karier stagnan, atau lingkungan kerja toxic. Saat resign, atasan atau HRD biasanya akan menanyakan alasanmu. Supaya tetap profesional, siapkan alasan yang jelas dan masuk akal agar diterima dengan baik oleh perusahaan. Berikut beberapa contoh alasan resign…
Read More