Plossa.co.id – Daun Eucalyptus memiliki banyak kandungan yang dapat meredakan segala macam jenis penyakit, mulai dari batuk, asma atau sesak napas, sakit kepala hingga nyeri otot karena pegal-pegal. Selain penyakit diatas daun eucalyptus juga bisa mencegah gigitan serangga dan mengatasi gatal-gatal akibat digigit serangga.
Mungkin ketika kamu sedang pergi ke taman atau kebun, kamu mengalami gatal-gatal karena kulit kamu digigit serangga seperti nyamuk, lalat atau serangga lainya, pastinya hal ini bikin kamu jadi tidak nyaman kan, nah salah satu solusinya adalah dengan menggunakan daun eucalyptus.Dilansir dari healthline.com daun eucalyptus dipercaya dapat menangkal gigitan serangga selama 8 jam, semakin tinggi kandungan minyak kayu putih maka akan membuat semakin efektif dalam mengusir serangga.
Beberapa negara di Afrika menggunakan eucalyptus menjadi obat tradisional dalam mencegah penyakit malaria, hal ini disebabkan karena kandung eucalyptus efektif menghalau gigitan nyamuk. aroma yang kuat dari daun eucalyptus mirip kandungan sereh yang dapat menganggu penciuman nyamuk sehingga mampu menangkal mereka mengigit kulit manusia.
Tidak hanya nyamuk yang mengigit kulit kita tapi banyak yang mengatakan daun eucalyptus juga dapat mengobati gigitan kutu kepala, namun hal ini masih perlu penelitian lebih lanjut. Karena manfaat daun eucalyptus diatas, kamu perlu membawa obat atau benda yang dapat membantu kamu menangkal gigitan serangga.
Nah Plossa Eucalyptus adalah solusi praktis dan murah untuk kamu bawa ketika pergi ke luar rumah. Jadi ketika kamu pergi ke taman dan merasa gatal kamu bisa mengoleskan roll on Plossa Eucalyptus ke area yang gatal, sensasi dan aroma minyak kayu putih akan membantu meredakan gatal-gatal dan dapat menangkal gigitan serangga.
Manfaat lainya jika kamu membawa Plossa Eucalyptus adalah ketika kamu merasa pusing, atau mual kamu bisa menghirup aroma terapy yang dapat membuat kamu menjadi lebih segar, sehingga sakit kepala dan rasa mual yang kamu rasakan akan hilang. Itulah manfaat Plossa Eucalyptus dalam mengatasi gatal-gatal karena gigitan serangga, jadi jangan lupa bawa Plossa Eucalyptus ya ketika keluar rumah.