aneka minuman teh
Februari 28, 2021 Artikel

Aneka Kombinasi Teh yang Menarik dan Nikmat

Amunizer Bagi anda yang gemar menikmati minuman teh, maka anda sangat disarankan untuk mengetahui berbagai kreasi aneka minuman teh kali ini. Di mana minuman ini memberi sajian baru dan membuat anda merasakan teh dengan sensasi berbeda.

Dari aneka minuman teh kali ini sangat bagus dari penyajian dan khasiatnya, dari berbagai kreasi ini kita sandingkan dengan berbagai bahan herbal yang juga memberikan manfaat.

Jadi untuk anda yang gemar mengkonsumsi teh, aneka kreasi kali ini penting untuk kalian ketahui supaya anda tidak cepat bosan dan terus merasakan minum teh yang beda.

Nah, untuk mengetahui kreasi dan aneka minum teh kali ini, langsung saja mari kita simak rekomendasinya di bawah ini.

Teh Tarik

Sajian teh pertama yang dapat dinikmati, di sini kita bisa menikmati teh tarik. Teh ini sangat tepat diminum saat terik matahari, sajian yang bisa kita kreasikan untuk menimati teh ini, kita bisa memberikan toping tambahan berupa cincau atau lainnya.

Untuk anda yang tertarik untuk membuat teh tarik, langkah pembuatan siapkan bahan seperti satu kantung teh, susu putih kental manis, dan air panas. Setelah itu, satukan bahan tersebut ke dalam wadah atau gelas besar (jangan kaca).

Kemudian saling tuangkan gelas tadi dari satu gelas ke gelas yang satu. Jadi, di sini kita memerlukan 2 gelas yang nanti sebagai wadah untuk menuangkan atau menarik teh tadi. Lakukan secara betul sampai sekiranya teh siap disajikan.

Untuk nambah menikmati teh tarik, saat momen panas menjadi suasana pas sembari menjadikan teh tarik sebagai sajian. Teh tarik sangat afdol di minum saat musim kemarau, dengan begitu teh tarik akan memberikan kesegrana  pada tubuh kita.

Smooth Sweet Tea

Untuk kreasi cara menikmati teh selanjutnya, kita bisa mencampur dengan berbagai bahan alami seperti jeruk atau lemon. Kombinasi teh dengan buah ini sudah sering terjadi dan menjadi penyajian yang disukai banyak orang.

Atau kalau anda kurang sreg dengan penyajian ini, bisa juga dicampurkan dengan baking soda supaya bisa lebih menyegarkan tubuh kita. Untuk kombinasi ini padu dijadikan pilihan saat siang atau terik panas. Dengan begitu kalau anda mau kreasi yang membuat tubuh lebih segar, Smooth Sweet Tea dijadikan pilihan.

Green Tea Latte

Bosan dengan semua kreasi itu, mungkin minuman teh hijau bisa menjadi rekomendasi yang bisa anda konsumsi. Bagi anak cafe nih, mungkin minuman teh hijau atau Green Tea Latte menjadi pilihan favorit dan tidak asing bagi kalian.

Ya memang tidak bisa di pungkiri lagi, di mana Green Tea Latte mempunyai rasa khas yang beda dari jenis teh lainnya. Dengan begitu, teh hijau latte dapat kita jadikan varian cara meminum teh saat bosan dengan sajian teh yang begitu-begitu saja.

Nah, kalau Anda ingin minum teh manis yang enak dan praktis serta menyehatkan, minum aja Tesona. Teh manis instan ini diolah dari ekstrak teh asli dari pegunungan tinggi Wuyi di China, perpaduan black-tea dan green-tea menciptakan rasa teh yang lebih nikmat.

Tesona merupakan teh serbuk yang diproduksi oleh Enesis Grup dengan beragam kandungan yang ada di dalamnya, seperti kandungan polifenol untuk mencegah radikal bebas masuk ke dalam tubuh . Yuk, minum Tesona dan raskaan kesegarannya!

Related article